Friday, July 21, 2017

Melakukan Transfer Data Ke Server Dan Sebaliknya Melalui FTP

assalamu'alaikum wr. wb.

A. Pendahuluan
Saat ini Jum'at, 21 Juli 2017 saya telah melakukan instalasi FTP Server dan saya mendokumentasikan langkah kerjanya untuk kalian.

1. Pengertian

FTP [File Transfer Protocol] adalah protokol jaringan standar yang digunakan untuk transfer file komputer antara klien dan server pada jaringan komputer

2. Latar belakang

File Transfer Protocol ini saya gunakan untuk mengirimkan data dari komputer client saya ke komputer server saya dari jarak jauh dan tanpa menggunakan kabel.

3. Maksud & Tujuan

Untuk mengirimkan data dari komputer saya ke PC server tanpa harus keluar masuk ruang server.

4. Hasil yang di harapkan

Dapat melakukan instalasi dengan benar serta memudahkan saya bertukar data dengan komputer server.

B. Alat dan Bahan
  • Laptop
  • Koneksi internet pada masing-masing PC Client maupun Server

C. Jangka waktu
 

 Hanya memerlukan waktu sekrita 3 menit pengisntalan packet.

D. Langkah kerja 

Langkah pertama kita install dulu Proftpd-Basic.

Tekan Enter.
 Ketik "yes" kemudian Enter.
 Saat muncul Gambar seperti ini kita pilih standalone.
 Konfigurasi FTP nya yang terletak pada: /etc/proftpd/proftpd.conf
Konfigurasikan seperlunya, disini saya hanya mengkonfigurasikan ServerName dengan IP saya.Mengapa saya tidak menggunakan IP? Karena saya belum membuat DNS server.
 Setelah itu kita buat user FTP.
 Jika user FTP sudah di buat kita ketikkan passwordnya.


Selanjutnya kita lakukan pengujian ke 192.168.184.2.
Mengapa menggunakan IP tersebut? Karena itu IP Server yang saya miliki.

E. Hasil yang didapatkan
 

Kegiatan transfer data dari client ke server menjadi lebih cepat dan mudah.
Mengerti cara instalasi FTP Server

F. Permasalahan yang di hadapi

PC Client saya tidak dapat mengakses PC server karena saya melakukan instalasi pada PC server saja.

G. Kesimpulan
 

FTP harus terdapat pada komputer pengirim dan penerima agar dapat saling bertukar data.

H. Referensi

https://en.wikipedia.org/wiki/File_Transfer_Protocol
read more...
 
Copyright © 2014 MOCH.SIDIK || BLC TELKOM KLATEN • All Rights Reserved.
Distributed By Free Blogger Templates | Template Design by BTDesigner • Powered by Blogger
back to top